Berita Kegiatan
Irjen Pol Rudi Darmoko Kampanyekan Boles dan Pencak Silat di Hadapan Calon Pimpinan Polri
Orientasi kepemimpinan peserta didik Sespimti Polri Dikreg Ke-34 dan Sespimmen Polri Dikreg ke-65 Tahun Anggaran 2025 dilaksanakan di Lapangan Presisi Sespim Lemdiklat Polri, Kamis 16 Januari 2025. Kegiatan ini diawali dengan apel upacara yang dipimipin langsung oleh Kepala Sekolah Staf dan Pimpinan Lembaga Pendidikan dan Pelatihan Polisi Republik Indonesia (Sespim Read more…